WOMEN N KIDS edisi 2

MASALAH KESEHATAN REPRODUKSI DAN UPAYA PENANGGULANGANNYA

a. Definisi
• Fertilitas : kemampuan seorang istri untuk hamil dan melahirkan bayi hidup dari suami yang mampu menghamilinya
• Pasangan infertil : kesatuan hasil interaksi biologik yang tidak mampu menghasilkan kehamilan dan kelahiran bayi hidup
• Infertilitas primer : wanita yang tidak bisa hamil walau sudah melakukan hubungan seks secara teratur tanpa menggunakan alat kontrasepsi apapun selama 12 bulan.
• Infertilitas sekunder : wanita yang pernah hamil sekali tapi tidak bisa hamil lagi walau sudah melakukan hubungan seks secara teratur tanpa menggunakan alat kontrasepsi apapun selama 12 bulan.
• Infertilitas idiopatik : infertilitas setelah pemeriksaan lengkap dan sudah ditangani selama 2 tahun tapi tetap tidak hamil (15-20%).
• Ovulasi : proses pelepasan ovum dari folikel yang sudah matang dan dapat dibuahi.
• Fertilisasi : proses bersatunya sel sperma dan sel telur serta penyatuan kromosom-kromosomnya
• Fertilisasi in vitro : biasa disebut bayi tabung dimana fertilisasi dilakukan diluar rahim dan jika berhasil akan kembali dimasukkan kedalam rahim ibu.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

WOMEN N KIDS edisi 1

KESEHATAN WANITA SEPANJANG SIKLUS KEHIDUPAN

A. Siklus kesehatan wanita sepanjang siklus kehidupannya dan perubahan yang terjadi pada setiap saat
Kehidupan wanita akan sangat berpengaruh dan mempengaruhi tahapan-tahapan kehidupan selanjutnya. Oleh karena itu, setiap tahapnya harus diperhatikan dengan benar karena pada setiap tahap itu pula akan terdapat beberapa perubahan dan gangguan yang jika tidak ditangani maka akan berakibat yang tidak baik bagi dirinya dan kehidupan selanjutnya bahkan hingga pada keturunannya.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS